Manfaat Jambu Air Untuk Kesehatan. Jambu air memang sangat familiar dinegara kita terlebih dulu disetiap halaman rumah terdapat tanaman anti dehidrasi ini, Tanaman dari Asia tenggara ini dari suku Myrtaceae atau jambu jambuan mulai sulit ditemui sangat berbeda jauh pada dekade dibawah tahun 90-an dimana kita dengan mudahnya mendapatkan jambu air tanpa harus membeli. Banyaknya jenis jambu air seperti jambu air Thongsamsi, Mutiara, Toon klow, jambu air black diamond, dan yang paling disukai adalah jambu air Bangkok, dikarenakan Indonesia negara tropis yang dengan mudah orang menanamnya tanpa harus dipelihara secara ekstra.
Kandungan Jambu Air
Kandungan Jambu Air
Dilihat dari kandungnnya buah ini sangatlah menggembirakan, banyak gizi, vitamin, kalsium dan juga besi yang sangat berguna bagi kebutuhan tubuh kita jika mengkonsumsinya.
Water 93 g
Protein 0.6 g
Total lipid (fat) 0.3 g
Energy 25 kcal
Energy 105 kj
Ash 0.4 g
Iron, Fe 0.07 mg
Magnesium, Mg 5 mg
Phosphorus, P 8 mg
Potassium, K 123 mg
Carbohydrate 5.7 g
Calcium, Ca 29 mg
Zinc, Zn 0.06 mg
Copper, Cu 0.016 m
Manganese, Mn 0.029 mg
Vitamin C, 22.3 mg
Thiamin 0.02 mg
Riboflavin 0.03 mg
Niacin 0.8 mg
Vitamin A,
Khasiat Jambu Air Untuk Kesehatan
Cegah Dehidrasi
Yang sangat terlihat dari jambu air ini pastinya adalah kandungan airnya yang besar mencapai 90 persen dalam berat 100gram, ini sangat melimpah dan efektif untuk mencegah dehidrasi dan mampu menyegarkan tubuh sekaligus memberikan mood yang baik bagi tubuh
Meningkatkan Kesuburan
Meningkatkan Kesuburan
Jambu air mengandung anti oksidan yang unik, jarang oramg mengira bahwa kandungan dari antioksidannya yang diproduksi oleh vitamin C mampu menyuburkan sperma pada pria juga bisa bertahan dari radikal bebas dan meningkatkan imunitas tubuh.
Kesehatan Mata
Kesehatan Mata
Vitamin A yang terkandung dalam Jambu air ini sangat tinggi, setidaknya jika mengkonsumsi jambu air secara rutin bisa merawat fungsi mata dengan sangat optimal, dan bagi seseorang yang bekerja menggunakan komputer, jambu air ini sangat cocok untuk mengatasi mata lelah akibat terlalu lama melihat monitor. Baca juga macam macam penyakit mata
Cegah Diare
Cegah Diare
Ekstrak jambu air bisa dijadikan obat untuk mencegah diare menurut survey yang dilakukan university Purdue, bahkan jambu air bisa mencegah deman pada anak anak yang sudah pernah dilakukan orang tua kita jaman dahulu.
Kecantikan Kulit
Vitamin C juga berfungsi sebagai antioksidan berguna untuk kesehatan sel sel kulit meningkatkan asupan zat besi dan memberikan kesehatan untuk gigi dan gusi dan tentu saja kandungan air yang melimpah baik untuk memelihara kondisi kulit.
Coba simak cara menghilangkan noda flek hitam diwajah
Itulah sedikit penjelasan tentang manfaat dan kandungan jambu air dari tanaman berkhasiat yang sangat berguna tentunya bagi kesehatan tubuh, semoga bermanfaat.
Kecantikan Kulit
Vitamin C juga berfungsi sebagai antioksidan berguna untuk kesehatan sel sel kulit meningkatkan asupan zat besi dan memberikan kesehatan untuk gigi dan gusi dan tentu saja kandungan air yang melimpah baik untuk memelihara kondisi kulit.
Coba simak cara menghilangkan noda flek hitam diwajah
Itulah sedikit penjelasan tentang manfaat dan kandungan jambu air dari tanaman berkhasiat yang sangat berguna tentunya bagi kesehatan tubuh, semoga bermanfaat.